Menu

Mode Gelap
Tahun Ini Pemkab Tanbu Bangun Stadion, Bukti Komitmen Bupati Zairullah Dukung Kemajuan Olahraga Pasar Murah dan Wadai Ramadhan Desa Karang Bintang Langsung Diserbu Warga Satgas Pangan Tanbu Pantau Harga Pangan Jelang Ramadhan Wabup Muh Rusli Resmikan Mushola Baitul Atiq di Kelurahan Kampung Baru Kunjungi DPR RI Pemkab Tanbu Lakukan Audensi Dengan Fraksi PKB

Advetorial · 10 Sep 2024 16:58 WIB ·

Upaya Tekan Angka Pengangguran, Disnakertrans Tanbu Terus Laksanakan Pelatihan Diantaranya Barbershop


 Upaya Tekan Angka Pengangguran, Disnakertrans Tanbu Terus Laksanakan Pelatihan Diantaranya Barbershop Perbesar

BATULICIN – Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Tanah Bumbu terus berupaya untuk meningkatkan sumber daya manusia (SDM) sebagai upaya mengurangi angka pengangguran.

Melalui pelatihan di Disnakertrans, banyak pelatihan yang digelar dan hari ini juga sudah masuk dalam acara penutupan pelatihan Barbershop di Kecamatan Sungai Loban, Selasa (10/9/2024).

Pelatihan itu digelar selama satu bulan dari 12 Agustus hingga 10 September 2024, hari ini.

Kepala Disnakertrans Tanah Bumbu, Kadri Mandar, Selasa (10/9/2024) mengatakan, rencana kegiatan pelatihan Barbershop ini akan dilaksanakan di 12 kecamatan di Bumi Bersujud ini.

“ Hari ini sudah masuk acara penutupan di Kecamatan Sungai Loban dan jumlah pesertanya ada sebanyak 16 peserta,” sebutnya.

Dari pelatihan ini pula, semua peserta mendapatkan sertifikat dan sudah mendapatkan ilmu potong rambut selama pelatihan berjalan.

Kata Kadri, mereka yang sudah menjalani pelatihan tersebut sudah memiliki sertifikat dan sudah bisa mandiri.

“ Harapan dari tiap pelatihan yang terus kita laksanakan ini untuk mengurangi angka pengangguran. Selain itu, mereka bisa mandiri dan bisa membuka lapangan pekerjaan baru,” pungkasnya.

Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Gerak Cepat! BPBD Tanbu Serahkan Bantuan Kepada Korban Pohon Tumbang Desa Kersik Putih

23 Desember 2024 - 11:18 WIB

Bupati Tanah Bumbu Hadiri Penyerahan LHP Di Kantor BPK Kalsel

23 Desember 2024 - 11:15 WIB

Pertama Kali di Kalsel, JQH- NU Gelar Festival Seni Qur’ani

23 Desember 2024 - 11:11 WIB

Rapat Kerja Tahunan Perbasi Tanah Bumbu: Bahas Evaluasi 2024 dan Persiapan 2025

22 Desember 2024 - 00:48 WIB

JQH-NU Tanah Bumbu Gelar Festival Seni Qurani

21 Desember 2024 - 11:19 WIB

Persiapan Natal dan Tahun Baru, Segenap Jajaran dan Pasukan Gabungan Siap Siaga Lakukan Pengamanan Ketat di Masyarakat

20 Desember 2024 - 11:32 WIB

Trending di Advetorial