Menu

Mode Gelap
Tahun Ini Pemkab Tanbu Bangun Stadion, Bukti Komitmen Bupati Zairullah Dukung Kemajuan Olahraga Pasar Murah dan Wadai Ramadhan Desa Karang Bintang Langsung Diserbu Warga Satgas Pangan Tanbu Pantau Harga Pangan Jelang Ramadhan Wabup Muh Rusli Resmikan Mushola Baitul Atiq di Kelurahan Kampung Baru Kunjungi DPR RI Pemkab Tanbu Lakukan Audensi Dengan Fraksi PKB

Advetorial · 22 Feb 2022 01:17 WIB ·

Kepala BPBD Tanbu Minta Relawan Laporkan Wilayah Potensi Bencana


 Kepala BPBD Tanbu Minta Relawan Laporkan Wilayah Potensi Bencana Perbesar

BATULICIN,Newskalsel.com – Perubahan cuaca yang sering terjadi secara tiba-tiba mengakibatkan adanya potensi alam yang terjadi, Kamis (17/2/22).

Untuk mencegah hal tersebut, Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Tanah Bumbu, Eryanto Rais meminta TRC-PB dan relawan PB-BPBD Tanah Bumbu terus melakukan pemantauan terhadap daerah yang memiliki potensi terkena puting beliung, longsor, banjir dan melaporkan perkembangan di lapangan.

“Agar mereka melaporkan perkembangan daerah yang berpotensi bencana alam,” sebut Eryanto.

Selain itu, dijelaskan juga oleh Eryanto Rais bahwa keberadaan Daerah Aliran Sungai (DAS) Tanah Bumbu masih dalam kondisi normal yaitu Sungai Batulicin, Sungai Satui dan Sungai Kusan.

Sedangkan hotspot pada 12 kecamatan berada di nol titik, misalnya Kecamatan Batulicin dan Simpang Empat.

“Untuk hotspot, jadi untuk semua kecamatan berada pada titik nol,” ungkapnya.

Dikatakan, untuk perkiraan cuaca pagi hari ini berada pada suhu 26 derajat celsius, kelembapan 90 persen, kecepatan angin 10 km/jam, arah angin menuju timur laut (NE).

Sementara itu, perkiraan cuaca pada siang hari ini akan terjadi hujan ringan, suhu 31 derajat celsius, kelembapan 60 persen, kecepatan angin 20 km/jam, dan arah angin barat daya

Artikel ini telah dibaca 24 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Keberhasilan Bidang Bina Marga Tanah Bumbu Tangani Jalan dan Jembatan Tahun 2024

31 Januari 2025 - 05:20 WIB

Ikuti FGD SP4N LAPOR! Kemenpanrb, Kabid IKP Tanbu: Efektivitas Layanan Prioritas Utama

24 Januari 2025 - 02:05 WIB

Program Makanan Bergizi di Kabupaten Tanah Bumbu

23 Januari 2025 - 02:00 WIB

Pemkab Tanah Bumbu Menggelar Workshop Budaya Anti Korupsi

22 Januari 2025 - 03:50 WIB

Petugas Damkar Tanah Bumbu Berhasil Evakuasi Ular Sanca

22 Januari 2025 - 03:45 WIB

Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar Desa Sarigadung Tingkatkan Produksi Pangan Nasional

22 Januari 2025 - 03:39 WIB

Trending di Advetorial